Wednesday, February 28, 2007

KTSP, SILABUS, RPP pindah tangan

Hari Selasa 27 Februari 2007 bertempat di Aula SMK Negeri 3 Jakarta, Dilaksanakan kegiatan workshop MGMP (Musyawarah Guru Mata Pelajaran) Matematika yang diikuti oleh 60 orang guru dari lima wilayah Kota Madya, setiap Kota Madya diwakili oleh 10 orang guru, dan dari unsur panitia pelaksana juga 10 orang pengurus MGMP Matematika.

Acara dibuka oleh kepala SMK negeri 3 Jakarta, Dedi Dwitagama, dilanjutkan dengan pemberian materi matematika tentang Kalkulus II oleh Ibu Ratna dari Jurusan Matematika FPMIPA Universitas Negeri Jakarta, Setelah itu acara dilanjutkan sampai selesai dengan berbagai informasi dan file tentang KTSP, SIlabus, RPP dan Slide pengajaran Matematika.

Dari kegiatan ini dihasilkan KTSP, SILABUS ,RPP Mata Pelajaran Matematika lengkap dengan pembagian Alokasi waktu serta slide-slide materi ajar Matematika, sehingga para guru yang diundang dapat oleh-oleh KTSP, SILABUS dan RPP Mata Pelajaran Matematika lengkap serta slide materi pengajaran matematika yang disusun secara bersama-sama di SMK Negeri 3 Jakarta.

Teks dan Foto ditulis oleh Deni Triwardana dari Web SMK Negeri 3 Jakarta

Labels:

3 Comments:

Anonymous Anonymous said...

wah...
semoga dapat meningkatkan kualitas pendidikan yah

7:45 AM  
Blogger DEDI DWITAGAMA said...

yup ... keep on ... thx sir

9:11 AM  
Blogger Fahmi Bachtiar said...

Mas semuanya bisa minta contoh RPP matematika nya gak ?

kalo bisa tolong kirim ke fahmibachtiar@yahoo.com ,terimakasih !

5:58 PM  

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home